Setiap orang memiliki tipe kulit yang berbeda. Ada yang memiliki kulit normal, berminyak, kering, dan kombinasi. Kulit yang kering bisa disebabkan oleh beberapa faktor, seperti lingkungan, faktor keturunan, hormon, cuaca yang terlalu panas atau dingin, maupun produk kulit yang tidak cocok. Untuk yang memiliki kulit kering, berbagai masalah kulit lain dapat rentan terjadi, seperti kulit kusam, kasar, atau bahkan gatal. …
Cara Mengatasi Kulit Kering
